Tips Mengetahui Pengunjung Yang Terdeteksi Di Blog Kita

Cara Memasang widget jumlah pengunjung yang terindeks di blog - Biasanya kita itu tidak tahu dan selalu bertanya-tanya, berapa orang sih sekarang yang berkunjung di blog kita ? nah kali ini saya akan berbagi bagaimana cara kita mengetahui jumlah pengunjung yang sedang berkunjung/terindeks di blog kita, dalam artikel ini kita sudah pasti akan menggunakan yang namanya widget/gadget, jadi saran saya sebaiknya jika kailan punya banyak  gadget, sebaiknya di hapus, jika ingin mengetahui lebih lanjut silahkan kunjung "Kekurangan Apabila Memiliki Banyak Widget Di Blog".

     Nah langsung saja kita ke pembahasan, beriktu tips dan trik agar kita dapa mengetahui jumplah pengunjung yang berkunjung di blog kita. Berikut stepnya.

1. Buka salah satu situs widget online ex : http://whos.amung.us/

2. Pilih Menu Widget.

3. Karena ada banyak pilihan widget, saran saya sebaiknya kalian menggunakan widget tab 

4. Setelah itu copy kode script dari widget tersebut.




    Selanjutnya kalian login di blog kalian, nah tinggal dimasukin dalam blog kalian, berikut stepnya.

1. Pada menu dasbor, pilih tata letak/layout.

2. Pilih add gadget (dimana saja, pilih sesuka hati kalian).

3. Pastekan script yang tadi kalian copy.

4. Simpan dan liat hasilnya.

    Nah tadi saya sudah menjelaskan cara memasang widget jumlah pengunjung yang setiap saat berkunjung di blog kalian, apabila ada yang ingin ditanyakan silahkan komen artikel ini, semoga bermanfaat dan sukses selalu.

I THINK THATS ALL AND THANKS FOR READING


6 Responses to "Tips Mengetahui Pengunjung Yang Terdeteksi Di Blog Kita"

  1. pertamax gan...hee
    siip ini, bedane apa emang gan dengan statistik yang ada didasbor??

    ReplyDelete
  2. @Ghomi Gomel kalo statistik di dasbor gan , itu menunjukkan total, tpi kalo yang di artikel ini menunjukkan jumlah pengunjung yang sedang berkunjung di blog kita gan

    ReplyDelete
  3. keren juga mas . . . .

    apakah Mengetahui Pengunjung Yang Terdeteksi Di Blog Kita itu tepat mas ??

    ReplyDelete
  4. sip gan kita jadi tau pengunjung yang ada di blog kita

    ReplyDelete